Start: 31 May 2025 | 14:00 - 18:30 | |
Category: Special Events | Venue: Tangelo Bali at Cicada Resort. Inside Cicada Resort, Jln Raya Bilukan, Sebatu, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar 80561 Bali. (Google Maps) |
Cost: IDR 550,000++ | BUY TICKET |
Dive into the heart of Korean culinary tradition with Chef Jung Chan Hyuk from Jung Chan Dining in Bandung, one of Indonesia’s most celebrated Korean restaurants. A master of fermentation and proud heir to Jindo’s rich culinary heritage, he crafts each dish with passion and precision, inspired by his grandmother’s expertise. Joined by his wife, Stela, they invite you to a rare banchan cooking demonstration and an intimate communal dinner that embodies the spirit of togetherness. For the adventurous, a taste of Jung Chan’s house-brewed makgeolli awaits. Join us and experience what might just be your most exciting culinary journey yet!
Guests will first take part in a cooking experience from 14:00 to 16:30. After that, the dining session is scheduled to begin during early dinner time, from 16:30 to 18:30.
Bergabunglah bersama kami untuk makan siang Korea spesial bersama Chef Jung Chan Hyuk dari Jung Chan Dining di Bandung. Restorannya dikenal sebagai salah satu restoran Korea terbaik di Indonesia. Chef Jung Chan adalah seorang ahli dalam makanan fermentasi Korea dan berasal dari Jindo, di mana ia mempelajari masakan tradisional dari neneknya. Bersama istrinya Stela, mereka akan menunjukkan cara membuat banchan (lauk pendamping Korea) dan menjadi tuan rumah makan malam bersama yang hangat dan bersahabat. Anda juga akan mencicipi makgeolli, minuman beras Korea tradisional yang dibuat sendiri oleh Chef Jung Chan. Mari rasakan petualangan kuliner Korea yang unik ini!
Para tamu akan mengikuti pengalaman memasak terlebih dahulu dari pukul 14.00 hingga 16.30. Setelah itu, sesi makan malam dijadwalkan dimulai pada waktu makan sore, yaitu pukul 16.30 hingga 18.30.
Miyagi Stela is the Co-Owner and Chef of Jungchan Dining, alongside Chef Jung. She combines her pastry roots with savory finesse. Trained in top kitchens in Singapore and Australia, she …
Jung Chan Hyuk is the Co-Owner of Jungchan Dining, where he combines Korean fermentation traditions with modern flair. As a MasterChef Korea S4 finalist, he is trained in top Australian …